Arca Singa
Detail Informasi
Arca Singa
- Collection Name: Arca
- Registration Number: BG 1575
Deskripsi
<p>Singa merupakan hewan suci dalam Agama Hindu dan Buddha. Hewan tersebut dianggap memiliki kekuatan sehingga seringkali digambarkan pada bagian tangga masuk untuk menolak kekuatan jahat yang akan masuk ke dalam bangunan candi. Dalam mitologi Hindu, disebutkan bahwa singa merupakan kendaraan ( wahana ) Dewi Durga</p>
Informasi
<p>Baham : Batu Andesit Asal : Komplek Candi Prambanan, Bokoharjo, Prambanan, Sleman Situs ini diperkirakan berasal dari abad ke 8 sampai 9 Masehi.</p>